by

Memilih Orang Jujur

 

kenapa saya pilih JOKOWI? jawaban nya simple sekali.
dia orang jujur. baik perkataan nya, maupun perbuatannya.
dia juga anak bangsa yg cerdas, yg mampu memberi arah perubahan yg cukup signifikan dalam hal perbaikan arah dan kualitas hidup berbangsa dan bernegara.

orang yg bisa memimpin itu sangat banyak, bahkan pribadi kita adalah juga pemimpin atas diri sendiri, namun sebrapa banyakkah yg MAMPU untuk jadi pemimpin? sedikit sekali!!

kita sudah melewati 7 pemimpin negara, beranikah kita berterus terang, siapakah yg terbaik dalam memimpin negeri tercinta ini? kita tidak bicara JASA. karena setiap pemimpin memiliki jasa, sekecil apapun itu. tapi pemimpin yg sejati, pemimpin yg berani mendobrak kebiasan buruk, pemimpin yg mampu melahirkan kualitas kehidupan, pemimpin yg mampu membawa kita pada tangga yg lebih jaya, siapa kah dia?

32 tahun kita di pimpin oleh seorang jenderal besar, kita melihat begitu menyamaknya kolusi, kuropsi dan nepotis.

10 tahun, kita di pimpin oleh jenderal album, kita di bina menjadi anak bangsa yg manja bermental subsidi.

apakah itu baik untuk kita dan anak cucu kita nanti?

saya sedang tidak promosi jokowi, dia sudah mempromosikan dirinya dengan segala kejujuran pribadinya, bahkan banyak hina dan cela yg menghampiri wajah nya, namun dia jujur berbicara
“setiap program tentu ada pro dan kontra” sesuatu yg jarang sekali kita dengar keluar dari mulut seorang pemimpin, bahkan dia berujar “jadi pemimpin itu harus siap dengan segala konsekuensi nya, baik pujian maupun makian”.

saya teringat petuah adat tanah kelahiran di ranah minang

‘kok baburu intai maintai, kok manembak timbang maninbang’
{ lihat background orang yang akan di jadikan pemimpin}

“kapalang tukang binaso kayu
kapalang cadiak binaso adat
kapalang alim rusak agamo
kapalang paham rusak nagari”

salam

 

(Sumber: Facebook riki seprianto)

 

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

News Feed