by

Pentingnya Pengamanan Obyek Vital

Atau bagaimana penumpukan massa di bandara Soekarno-Hatta di awal pandemi Covid-19 karena kurangnya tenaga medis yang diperlukan dalam rangka pengecekan dokumen perjalanan sesuai protokol Covid-19.

Kejadian di atas adalah contoh adanya vulnerability pada keamanan ObVit kita. Ketidaksiapan dalam mengantisipasi skenario ancaman di ObVit akan menciptakan ‘choking points” yang akhirnya berpotensi melumpuhkan kota, dan negara.

Pemerintah kita harus belajar. Lembaga intelijen kita harus selalu bermain dengan skenario “What If”, sehingga semua potensi kerentanan yang berpeluang dieksploitasi oleh orang/kelompok jahat itu bisa diidentifikasi, dan bisa dimitigasi.

Jangan tunggu sampai choking points kita dieksploitasi baru kita mau belajar. Kita cukup belajar dari kemalangan orang lain, atau negara lain.
#SiVisPacemParaBellum

Sumber : Status Facebook Alto Luger

Comment

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

News Feed